web stats
Home » Back To Masjid, Lazismu Perkuat Peran dan Kualitas Marbot Masjid Muhammadiyah

Back To Masjid, Lazismu Perkuat Peran dan Kualitas Marbot Masjid Muhammadiyah

by Asykuri ibn Chamim
0 comment

Marbot masjid berperan penting dalam memakmurkan masjid. Melalui peran dan tugasnya, jamaah dapat melakukan aktivitasnya di masjid yang diiringi dengan upaya peningkatan kualitas pelayanan dan pengelolaan masjid.

Pada (8/8) Lazismu melakukan kunjungan ke Masjid Miftahul Ulum, di Kebumen, Jawa Tengah. Agenda silaturahim itu sekaligus penyerahan bantuan untuk renovasi sarana ibadah Masjid Miftahul Ulum yang berlokasi di Kecamatan Sruweng, Kebumen.

Melalui Program Back To Masjid, peran marbot kehadirannya untuk menguatkan komitmen dan Lazismu sebagai penghimpun dan penyalur dana ZISKA mendukung penuh pengembangan sarana ibadah masjid di berbagai daerah untuk perluasan dakwah.
Dalam sambutannya, Direktur Utama Lazismu Ibnu Tsani menjelaskan, program ini merupakan salah satu program unggulan Lazismu yang sangat dinantikan oleh para donatur.

Ia juga menambahkan, saat ini Lazismu tengah fokus pada pengembangan pembinaan marbot masjid sebagai bagian dari upaya peningkatan kualitas pelayanan dan pengelolaan masjid.

You may also like

Leave a Comment

MAJELIS TABLIGH

PIMPINAN PUSAT MUHAMMADIYAH

MAJELIS TABLIGH OFFICIALS

Newsletter

Subscribe my Newsletter for new blog posts, tips & new photos. Let's stay updated!

@2024 – Designed and Developed by Asykuri ibn Chamim

Are you sure want to unlock this post?
Unlock left : 0
Are you sure want to cancel subscription?
-
00:00
00:00
Update Required Flash plugin
-
00:00
00:00